Sosialisasi Peraturan MA terkait Administrasi dan Persidangan oleh YM. Ketua MA RI

Senin, 20 Februari 2023

Bertempat di ruang Sidang Kartika, Pengadilan Negeri Tanjung Balai Karimun mengikuti Sosialisasi Peraturan MA terkait Administrasi dan Persidangan Perkara Perdata dan Pidan pada Pengadilan Tingkat Pertama, Banding, Kasasi dan Peninjauan Kembali oleh YM Ketua MA RI secara daring. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakil Ketua, Panitera dan hakim Pengadilan Negeri Tanjung Balai Karimun.

Terjemahkan »
Skip to content